Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 11/08/2021, 10:24 WIB

KOMPAS.com - Selain tidak nyaman, kegemukan juga membahayakan kesehatan kita.

Menurut definisi Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), obesitas dan kegemukan adalah kondisi di mana seseorang memiliki akumulasi lemak abnormal atau berlebihan yang menimbulkan risiko bagi kesehatan.

Data WHO, masalah kegemukan telah berkembang menjadi proporsi epidemi, dengan lebih dari 4 juta orang meninggal setiap tahun akibat kelebihan berat badan atau obesitas pada 2017 sesuai dengan beban penyakit global.

Obesitas adalah salah satu sisi dari beban ganda kekurangan gizi. Saat ini, WHO menyebut lebih banyak orang yang mengalami obesitas daripada kekurangan berat badan di setiap wilayah di dunia, kecuali Afrika sub-Sahara dan Asia.

Kegemukan dan obesitas merupakan faktor risiko utama untuk sejumlah penyakit kronis, termasuk penyakit kardiovaskular seperti penyakit jantung dan stroke, yang merupakan penyebab utama kematian di seluruh dunia.

Kegemukan juga dapat menyebabkan diabetes dan kondisi terkait, termasuk kebutaan, amputasi anggota badan, dan kebutuhan untuk dialisis.

Baca juga: 12 Makanan Sehat untuk Sarapan agar Tidak Kegemukan

Mengenali tanda kegemukan

Setelah mengetahui sejumlah risikonya, kita mungkin berpikir apakah diri kita masuk kategori kegemukan atau obesitas? Bagaimana mengenalinya?

Kita sering kali mengukur tanda kegemukan menggunakan Indeks Massa Tubuh (BMI). Namun, sebuah penelitian yang diterbitkan di jurnal Nature menyebut BMI saja tidak cukup untuk menilai apakah seseorang memiliki risiko kardiometabolik.

Para peneliti menyebut, penurunan lingkar pinggang juga menjadi target pengobatan yang sangat penting untuk mengurangi risiko kesehatan.

Berikut cara mengukurnya:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com