Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Melindungi Rambut dari Kerusakan saat Berenang, Begini Caranya

Kompas.com - 02/09/2021, 07:30 WIB
Anya Dellanita,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Bilas dan beri nutrisi pada rambut sesegera mungkin

After-care juga berlaku untuk semua jenis rambut. Setelah selesai berenang, Francois menyarankan agar kita membersihkan rambut dengan sampo bebas sulfat dan menggunakan sapuan ke bawah untuk membilas helai rambut secara menyeluruh.

Yurick pun mengatakan hal serupa, dengan mengungkapkan bahwa mencuci rambut setelah berenang adalah kuncinya.

"Jangan biarkan klorin ada lebih lama dari seharusnya," katanya.

Lalu, Yurick juga menyarankan agar kita menggunakan sampo dengan kondisioner. Kita juga perlu mengaplikasikan masker rambut dengan kondisioner yang cocok untuk jenis rambut kita setidaknya seminggu sekali.

Untuk kamu yang hobi berenang secara rutin, Francois menyarankan agar menggunakan produk restorative conditioning treatment semalaman.

“Jadi, cari apa yang cocok untuk kita, karena rambut setiap orang itu unik,” ujarnya.

Baca juga: Demi Kulit dan Rambut Sehat, Jangan Lakukan 6 Hal Ini Saat Mandi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com