Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Tiktok Perawat Bikin Banyak Orang Jadi Mau Divaksin, Apa Isinya?

Kompas.com - 16/09/2021, 05:00 WIB
Ryan Sara Pratiwi,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

"Video itu benar-benar memotivasi saya. Tidak ada yang bisa kita lakukan untuk orang-orang ini," kata Draissi.

Baca juga: Apakah Boleh Minum Alkohol Setelah Divaksin Covid-19?

"Jujur saja, video itu membuat saya merasa bodoh karena ada sesuatu yang bisa saya lakukan saat masih sehat dan tidak di berada di ranjang ICU," lanjut dia.

Sementara itu, Shae Garbe (23), dari Wisconsin, menunda untuk mendapatkan vaksin sebelum melihat video Rice di tempat tidurnya pada suatu pagi.

"Sangat mudah untuk mengabaikan sesuatu ketika itu tidak terlihat tepat di depan wajah kita, namun video itu sangat memotivasi saya," ungkapnya.

"Saya menontonnya berulang kali, dan setengah jam kemudian saya memutuskan untuk divaksin," imbuh dia.

Baik Draissi dan Garbe telah membagikan video tersebut dengan teman hingga keluarga mereka.

Baca juga: Kapan Anak Penyintas Covid-19 Boleh Divaksin?

Setelah video TikTok miliknya viral, Rice sempat dihubungi oleh Departemen Kesehatan California.

Dia pun menyetujui akun TikTok-nya digunakan sebagai alat pemberitahuan informasi layanan publik seputar Covid-19 di seluruh negara bagian pada bulan Oktober dan November.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com