Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Minimalisasi Risiko Stunting, Pakai Metode Ini untuk Prediksi Tinggi Badan Anak

Kompas.com - 13/10/2021, 12:04 WIB
Yakob Arfin Tyas Sasongko,
Sri Noviyanti

Tim Redaksi

Kemudian, hasilnya ditambah tinggi badan ayah. Selanjutnya, jumlah keseluruhan tersebut dibagi dua.

Baca juga: 5 Penyebab Berat Badan Bayi Usia 7 Bulan di Bawah Normal

Untuk mengetahui tinggi badan maksimal, angka hasil akhir tersebut ditambah 8,5 cm. Sementara, untuk angka minimal, hasil akhir dikurangi 8,5 cm.

Adapun metode perhitungan untuk anak perempuan, yaitu tinggi badan ayah dikurangi dengan 13 cm. Hasilnya ditambah tinggi badan ibu.

Kemudian, hasil tersebut dibagi angka 2. Untuk mengetahui tinggi minimal dan maksimal, Anda tinggal mengurangi dan menambahkan dengan 8,5 cm.

Nah, sobat Generasi Bersih dan Sehat (Genbest), itulah dua metode yang dapat diterapkan orangtua untuk mengetahui potensi tinggi badan anak saat ia dewasa. Dengan demikian, sobat GenBest dapat memantau kondisi anak apakah berisiko stunting atau tidak.

Baca juga: Ini Permainan yang Bisa Dipilih Orangtua untuk Anak Usia 2 Tahun agar Perkembangannya Optimal

Dengan mengetahui informasi tersebut, sobat Genbest dapat memaksimalkan potensi yang ada untuk mendukung tumbuh kembang si kecil.

Untuk mendapatkan informasi seputar kesehatan bayi, remaja putri, ibu hamil, dan hal-hal yang berkaitan dengan pencegahan stunting, sobat Genbest dapat mengaksesnya lewat laman https://genbest.id/.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com