Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/10/2021, 06:04 WIB
Anya Dellanita,
Wisnubrata

Tim Redaksi

 

KOMPAS.com - Pernahkah kamu merasa sangat lelah tanpa sebab sampai-sampai pekerjaan dan produktivitasmu terganggu? Hati-hati, itu bisa jadi tanda-tanda burnout.

Memang, apa sih burnout itu? Apakah sama dengan rasa capek atau lelah?

Ternyata, berbeda loh, meski sebenarnya burnout timbul dari rasa lelah.

Burnout merupakan kombinasi kelelahan. Ada rasa lelah yang terus menerus dan terakumulasi,"  ujar Irwantja, seorang Mental Health Doodler dan Producer di siaran langsung “Sebenarnya Aku Cuma Capek atau Sudah Burnout?” yang digelar di Instagram @my.kindoflife pada Kamis (14/10/2021) malam.

"Lelah sendiri kan ada tiga ya, bisa lelah fisik, mental, dan emosi. Nah, jika kelelahan itu diabaikan, bisa menumpuk dan akibatnya burnout, yang bisa berpengaruh ke fisik kita.” 

Pria yang akrab disapa Wantja itu juga menjelaskan bahwa ada perbedaan mencolok antara capek atau lelah biasa dengan burnout.

“Ya akarnya sama, tapi kalau capek atau lelah, biasanya kita tahu penyebabnya. Kalau burnout, ada bumbu-bumbu lagi, karena menumpuk lelahnya dan kita sering nggak sadar. Jadi, kita kadang nggak tahu apa penyebabnya, tapi tahu-tahu burnout,” ujarnya.

Wantja juga berpendapat bahwa meski bisa dirasakan oleh siapa saja, burnout biasanya sangat erat dengan mereka yang telah bekerja. Sebab, mereka yang bekerja biasanya sering memaksakan diri untuk terus bekerja, meski ada faktor lain yang jadi pemicunya.

Lantas, apakah penyebab dan tanda-tanda burnout benar-benar tidak bisa dideteksi? Atau, apa yang harus dilakukan saat burnout?

Baca juga: Beda dengan Stres, Kenali Penyebab dan Tanda Burnout

Penyebab dan tanda-tanda burnout

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com