Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Itu Catnip? Tanaman yang Bikin Kucing "Mabuk"

Kompas.com - 01/11/2021, 20:44 WIB
Nabilla Tashandra

Editor

Sumber WebMD,PetMD

Semprotan catnip adalah pilihan yang baik untuk kucing yang nemiliki masalah pencernaan jika menelan tanaman.

Untuk menggunakannya, kita bisa menyemprotkan mainan atau permukaan yang disukai kucing dengan catnip.

Kita juga bisa menaburkan catnip kering di area yang biasa dijadikan tempat main kucing.

Jika hendak menanamnya di rumah, catnip mudah tumbuh ketika disimpan di dekat jendela yang terkena sinar matahari.

Namun, jika mau menanamnya di kebun, berhati-hatilah karena tanaman ini bisa tumbuh invasif.

Selain itu, aroma catnip tidak bertahan selamanya. Minyak atsirinya bisa cepat menghilang. Jadi jika membeli catnip kering untuk kucing peliharaan, simpan catnip yang tidak digunakan di dalam freezer.

Baca juga: Tidur Bareng Kucing di Malam Hari, Pahami 4 Risikonya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber WebMD,PetMD
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com