Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - Diperbarui 06/11/2023, 16:39 WIB
Sekar Langit Nariswari

Penulis

Susun menu makan harian

Susun menu makan harian agar pola konsumsi kita lebih terkontrol untuk jantung yang sehat.

Perbanyak sayuran, buah-buahan, dan biji-bijian lengkap dengan sumber protein tanpa lemak dan lemak sehat.

Batasi asupan garam atau makanan yang asin, sesuaikan poris makan dan tambahkan variasi dalam menu makanan kita.

Baca juga: Jantung Berdebar setelah Minum Kopi Apakah Bahaya? Ini Penjelasannya…

Bebaskan diri sesekali

Jangan terlalu keras pada diri sendiri dengan langsung menerapkan pola makan ketat.

Manjakan diri dengan sesekali makan permen, keripik atau panganan kurang sehat lainnya.

Namun jangan biarkan hal itu mengubah kebiasaan makan sehat yang sedang kita bangun.

Baca juga: Kenali Tanda-tanda Nyeri Dada akibat Serangan Jantung atau Gejala Lain

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com