Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bernapas Melalui Hidung Ternyata Memengaruhi Hidrasi Kulit

Kompas.com - 14/02/2022, 11:23 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Wisnubrata

Tim Redaksi

"Nitric oxide sangat penting untuk meningkatkan aliran oksigen dan nutrisi ke kulit untuk cahaya yang lebih cerah," kata Barr.

Mackenzie merekomendasikan bernapas melalui hidung setidaknya 80 persen sehari termasuk selama berolahraga.

Selain menjaga tingkat hidrasi secara normal, teknik pernapasan -seperti pernapasan diafragma, lubang hidung alternatif, dan pernapasan perut- dapat meningkatkan kesehatan kulit.

"Bernapas perlahan, dalam, dan penuh perhatian mengaktifkan sistem saraf parasimpatis," kata Barr.

Dia menyebut hal ini membantu meredakan peradangan, meredakan ketegangan, dan meningkatkan aliran darah ke kulit.

"Pernapasan dalam juga merangsang sistem limfatik untuk membantu kulit mengeluarkan racun, pembengkakan, dan peradangan, sehingga meminimalkan kemungkinan munculnya jerawat dan penampilan kusam atau pucat," katanya.

Baca juga: Teknik Bernapas yang Benar Saat Berolahraga

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com