Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Minuman untuk Kurangi Lemak Visceral, Nomor 4 Favorit Banyak Orang

Kompas.com - 25/02/2022, 07:01 WIB
Gading Perkasa,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Sebuah studi di tahun 2016 yang dipublikasikan dalam jurnal Frontiers in Nutrition menemukan, peningkatan hidrasi tubuh dikaitkan dengan penurunan berat badan.

4. Kopi

Kamu pecinta kopi dan sedang berusaha menurunkan lemak visceral? Maka ini kabar baik buatmu.

"Kopi mengandung teobromin, teofilin, dan asam klorogenat, yang memengaruhi metabolisme kita secara positif dan mengarah pada potensi penurunan berat badan," sebut Ruth.

Hal ini juga didukung oleh temuan studi dari para peneliti di Harvard T.H. Chan School of Public Health.

Disebutkan, meminum kopi empat gelas per hari bisa mengurangi lemak tubuh sekitar empat persen.

5. Teh putih

White tea adalah teh yang berasal dari tanaman yang sama seperti teh hijau, yakni camellia sinensis.

Walau begitu, teh putih diambil dari kuncup dan daun teh muda dengan cara pengolahan yang berbeda, sehingga menghasilkan rasa dan aroma yang unik.

Teh ini mengandung antioksidan yang bisa membantu menurunkan penyimpanan lemak visceral.

"Studi menunjukkan antioksidan yang ditemukan dalam teh putih dapat mencegah pembentukan sel lemak baru," kata Ruth.

Baca juga: 5 Menu Sarapan yang Bantu Kurangi Lemak Visceral

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com