Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

11 Alasan Seseorang Sulit Terbebas dari Toxic Relationship

Kompas.com - 13/03/2022, 08:08 WIB
Gading Perkasa,
Wisnubrata

Tim Redaksi

10. Tertarik pada pasang surut suatu hubungan

Ada kalanya pasangan menunjukkan sisi romantis kepada kita dan menganggap kita istimewa di matanya. Namun di lain hari, ia bersikap acuh tak acuh seolah kita ini bukan orang penting dalam hidupnya.

Kita tidak tahu kapan mode "cuek" pasangan akan kembali datang. Namun ketika itu terjadi, kita menilai hal itu terasa menyenangkan.

Ketertarikan pada pasang surut hubungan seperti ini menyebabkan kita semakin sulit meninggalkan toxic relationship.

11. Selalu meyakini setiap hubungan itu sulit dijalani

Banyak yang menyebut bahwa dalam hubungan kita harus selalu berkorban. Padahal tidak selamanya seperti itu. Hubungan asmara yang sehat seharusnya tidak membuat kita mengorbankan nilai-nilai atau perasaan kita.

Hubungan yang kita jalani harus menjadi kekuatan yang stabil dalam hidup kita, bukan penyebab stres atau pemutusan hubungan dari diri kita yang sebenarnya.

Bila kamu tidak bahagia, itu sebenarnya menjadi petunjuk bahwa kamu terjebak dalam hubungan beracun.

Baca juga: Ketahui, 5 Tanda Hubungan yang Toksik dan Cara untuk Meninggalkannya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com