KOMPAS.com - Selama ini mungkin kita melihat penampilan nyentrik rapper asal Amerika Serikat, Cardi B yang penuh dengan rambut warna-warni.
Namun penampilannya itu sering ditunjang oleh penggunaan wig. Sebenarnya, ibu dua anak itu memiliki rambut keriting yang jarang terlihat di kamera.
Meski agak kurang percaya diri dengan rambut aslinya, tapi Cardi B cukup sering merawat rambut keritingnya itu dengan membuat hair mask atau masker rambut dengan bahan-bahan alami di rumah.
Baca juga: Masker Rambut dari Mayones, Ini Cara dan Manfaatnya
Melalui Instagram Stories, Cardi B sempat membagikan cara membuat hair mask dari bahan alami untuk merawat rambutnya yang keriting agar lebih terasa lebih lembut.
Beberapa bahan yang dibutuhkan pun cukup sederhana. Berikut pemaparan selengkapnya.
Baca juga: Berbagai Jenis Hair Mask yang Bisa Kamu Coba Beserta Manfaatnya
- Alpukat (ukuran besar sesuai dengan panjang rambut)
- Pisang
- Beberapa tetes madu
- Telur
- 120 ml mayones
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.