Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Tips Merespon Pertanyaan Aneh dari Kerabat Saat Lebaran

Kompas.com - 02/05/2022, 21:11 WIB
Ryan Sara Pratiwi,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Biarkan teman kita bergabung dengan kita dalam kekesalan dan memvalidasi perasaan kita agar kita bisa merasa lebih baik.

Lebih baik lagi, apabila kita merencanakan untuk bertemu teman supaya bisa menghilangkan stres setelah acara kumpul keluarga sudah selesai.

4. Memaafkan

Setelah kita mulai memahami bahwa pada tingkat yang lebih dalam, menjadi lebih mudah untuk melihat hubungan keluarga apa adanya daripada versi ideal dari apa yang kita harapkan.

Tentu, selalu ada rasa sakit setiap kali kita bertanya-tanya mengapa keluarga besar kita tidak bisa lebih perhatian atau mengapa mereka tidak meluangkan waktu untuk mengenal kita.

Namun, pertumbuhan dan perkembangan pribadi mereka bukanlah tanggung jawab kita.

Maka dari itu, penerimaan dan pengampunan adalah satu-satunya hal dalam kendali kita dan itu mungkin membantu kita untuk dapat menikmati pertemuan keluarga di lain waktu.

Baca juga: 6 Trik Jitu Menghadapi Pertanyaan Kamu Kerjanya Apa? Saat Lebaran

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com