Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 11/05/2022, 06:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

 

4. Merasa tidak kompeten

Terlalu lelah bekerja akan memunculkan pikiran selalu tertinggal. Ini dapat berakibat pada menurunnya kualitas pekerjaan.

Stres dapat menyebabkan kita khawatir tentang kinerja di kantor, bahkan takut jika sewaktu-waktu dipecat.

5. Tidak ada batasan yang jelas antara pekerjaan dan rumah

Selama pandemi batasan antara pekerjaan dan rumah menjadi kabur karena WFH.

Kita pastinya merasakan kesulitan membagi waktu antara jam kerja, libur dan mengurusi kepentingan rumah.

Baca juga: LinkedIn: Work Life Balance Kunci Kepuasan Bekerja

Hal itu dapat diperparah apabila lingkungan kerja tidak mendukung pola yang sehat.

Misalnya tetap mengirimi email atau menelpon karyawannya kendati mereka sedang mengambil cuti atau menikmati akhir pekan.

6. Merasa kesepian

Rasa kesepian dapat muncul walau kita tetap terhubung dengan ponsel pintar dan ditemani oleh orang lain.

Rasa kesepian menyebabkan seolaah-olah kita tidak memiliki waktu dan energi untuk berinteraksi bersama keluarga atau teman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com