Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 13/05/2022, 09:00 WIB
Gading Perkasa,
Wisnubrata

Tim Redaksi

8. Operasi

Pada kasus yang parah, operasi atau pembedahan kemungkinan diperlukan guna mengatasi penyebab dengkuran.

Dalam pembedahan, dokter akan mengangkat jaringan lunak yang berlebihan, termasuk amandel dari tenggorokan untuk memperlebar saluran napas bagian atas.

Namun, pertimbangkan manfaat dan risikonya sebelum melakukan operasi dan cobalah perawatan lain yang lebih aman.

Apakah mendengkur bisa disembuhkan?

"Mendengkur dapat membaik atau berhenti dengan perawatan untuk mencegah jalan napas terganggu," kata Foldvary-Schaefer.

"Caranya termasuk menggunakan peralatan oral dan prosedur bedah saluran napas bagian atas."

"Tapi menghentikan dengkuran tidak semudah tidur miring (bukan telentang), menurunkan berat badan, dan mengurangi alkohol di malam hari," imbuhnya.

Apabila kita didiagnosis sleep apnea, perbaiki kualitas tidur dan mengurangi gejala mendengkur dengan melakukan perubahan gaya hidup.

Dalam kasus sedang hingga parah, kemungkinan penderita sleep apnea akan menjalani terapi lain jika mengalami masalah medis seperti penyakit jantung atau penyakit paru-paru.

Baca juga: Kenapa Kita Mendengkur Saat Tidur?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com