Jika label "Diamond Like Carbon Coating" di model GMW-B5000TVA-1 tercantum di sisi kanan bezel, pada GMW-B5000TVB-1 label itu dihilangkan.
Casio tidak lupa menambahkan kaca kristal safir dengan lapisan anti silau untuk melindungi layar.
Fitur yang dihadirkan meliputi ketahanan guncangan, ketahanan air hingga 200 meter, tough solar power, dan penyesuaian waktu radio otomatis Multi-Band 6.
Adapun konektivitas bluetooth untuk menghubungkan jam tangan ini ke ponsel pintar.
Diperkirakan G-Shock GMW-B5000TVB-1 akan dirilis pada Juli mendatang.
Banderol harga yang ditetapkan sebesar 203.500 yen (sekitar Rp 23,2 juta).
Baca juga: G-Shock MTG Terbaru, Lebih Tipis dengan Harga Rp 24 Juta
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.