Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Sikapi Turbulensi di Pesawat Agar Tak Picu Trauma

Kompas.com - 02/06/2022, 12:38 WIB
Dinno Baskoro,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Tips dari psikolog menyikapi turbulensi

Dr Martin N. Seif, seorang psikolog yang berbasis di New York dan Connecticut, AS memberikan sejumlah tips menghadapi situasi turbulensi.

Dia mengatakan, ada tiga hal yang bisa kita lakukan, yaitu mengharapkan, terima dan izinkan. Tiga kata itu mengacu pada pola pikir kita ketika dalam situasi sulit.

Saat mengalami turbulensi, Dr. Seif menyarankan untuk mengubah pola pikir "bagaimana jika" dengan "apa adanya".

"Kecemasan didorong oleh pikiran soal kecelakaan dan dipertahankan oleh upaya untuk menghindarinya," kata dia seperti dilansir Nytimes, Kamis (2/6/2022).

Dalam hal ini, kita perlu menyingkirkan pikiran yang mengganggu dan tidak diinginkan untuk terjadi.

"Dengan kata lain, turbulensi adalah peristiwa biasa dan harus diterima dan tidak ditakuti. Belajar untuk mengikuti arus." tandas dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com