KOMPAS.com - Kucing menjadi salah satu hewan peliharaan favorit banyak orang. Selain menggemaskan, hewan ini juga mudah dipelihara.
Meski begitu, banyak pemilik kucing belum mengetahui berapa lama si teman berbulunya dapat bertahan hidup.
Padahal mengetahui usia harapan hidup kucing peliharaan bisa membantu mereka untuk memberikan perawatan yang terbaik.
Menurut PetMD, sebagian besar kucing sebenarnya dapat hidup selama 10-15 tahun meski rentang waktu ini bukanlah jaminan.
Sedangkan Blue Cross menyebutkan usia paling lama kucing adalah 20 tahun jika dirawat dengan baik.
Faktor-faktor yang membantu kucing hidup lama, antara lain perawatan kesehatan, pola makan, dan lingkungannya.
Baca juga: 8 Tips agar Kucing Lebih Menyukai Kita
Nah, kalau kamu ingin teman berbulumu bisa berumur panjang, ternyata ada rahasianya, lho! Kira-kira, apa saja, ya?
Blue Cross memiliki beberapa saran agar kucing dapat bertahan lama dan bebas dari risiko terkena penyakit.
Agar lebih jelas, simak yang berikut ini.
Cara pertama adalah mensterilkan kucing dalam enam bulan pertama menurut saran dari Blue Cross.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.