Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 07/07/2022, 19:20 WIB
Dinno Baskoro,
Wisnubrata

Tim Redaksi

4. Memperpanjang usia

Masih berkaitan dengan enzim nattokinase dalam melancarkan peredaran darah dan mengurangi risiko penyakit kardiovaskular.

Para peneliti menghubungkannya dengan manfaat natto yang bisa memperpanjang usia seseorang.

Seperti kita ketahui, penyakit kardiovaskular merupakan penyebab utama kematian di seluruh dunia.

"Konsumsi natto diyakini menjadi kontributor yang signifikan bagi umur panjang penduduk Jepang."

Demikian tertulis pada sebuah studi akan khasiat natto yang dilakukan pada tahun 2018.

5. Menurunkan tekanan darah

Suatu penelitian melibatkan 79 peserta dari Amerika Utara yang menderita tekanan darah tinggi.

Mereka disarankan untuk rutin mengonsumsi natto setiap hari. Hasilnya, tekanan darah sistolik dan diastolik pada laki-laki dan perempuan berkurang signifikan.

Data yang dikumpulkan dari peserta perempuan juga dinilai memiliki manfaat dalam pengurangan risiko stroke.

Baca juga: Sejarah Natto, Konon dari Kedelai yang Tak Sengaja Difermentasi

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com