Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/08/2022, 09:23 WIB

KOMPAS.com - Para aktor dan aktris Hollywood seringkali perlu menurunkan berat badan secara drastis demi film yang dibintanginya.

Bukan hanya soal penampilan, perubahan fisik tersebut juga perlu dilakukan untuk totalitas akting.

Menurunkan berat badan dengan cara-cara yang tidak biasa menjadi metode para pesohor ini untuk memperdalam perannya.

Kadangkala, mereka bahkan menjalani diet ekstrem dan berbahaya untuk kesehatan.

Baca juga: Berbagai Diet Ekstrem yang Tidak Disarankan untuk Dicoba

Diet ekstrem para aktor Hollywood demi totalitas peran

Para bintang Hollywood memiliki berbagai metode akting untuk menjiwai peran yang mereka mainkan di film.

Tak jarang, metode tersebut termasuk diet menurunkan berat badan yang terlalu keras dan sangat tidak disarankan untuk orang awam.

Siapa saja yang pernah melakukannya?

Mila Kunis - merokok

Mila Kunis harus menjalani diet ekstrem demi perannya di Black SwanRepro bidik layar via IMDB Mila Kunis harus menjalani diet ekstrem demi perannya di Black Swan
Mila Kunis menurunkan berat badan untuk peran balerina di Black Swan dengan cara merokok.

Istri Ashton Kutcher itu mengakui caranya amat tidak sehat sehingga ia kehilangan terlalu banyak berat badan.

"Jadi saya merokok banyak dan saya makan kalori dalam jumlah terbatas," katanya.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Sumber Eat This
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com