Ular hijau ekor merah dapat ditemukan di ladang, hutan hujan tropis, ladang, atau daerah lain pada ketinggian 2.000 mdpl.
Ular tersebut seringkali disalahartikan sebagai ular gadung parai atau ular pucuk dengan panjang 75-90 centimeter dan diameter 2,5 centimeter.
Ular bandotan pohon atau bandotan kayu (Trimeresurus puniceus) adalah ular beludak yang punya tubuh berwarna cokelat-kuning terang dengan pola bulat atau garis melintang.
Pola dan warna pada tubuh itulah yang membuat mudah berkamuflase di dekat tanaman.
Kita ada baiknya waspada dengan jenis ular tersebut lantaran bisanya yang tinggi apabila menggigit.
Bisa ular bandotan pohon bersifat haemotoksin yang berisiko menyebabkan rasa terbakar.
Ular bandotan punya daerah persebaran di Simalur, Mentawai, Sumatra, Natuna, dan Jawa.
Ular tanah termasuk ular beludak yang pasif, namun berisiko mengigit manusia yang mendekatinya.
Ular tanah punya gigitan yang menyakitkan, bahkan dapat menyebabkan pembengkakan.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.