Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/08/2022, 09:21 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber Healthline

Setelah 8-13 hari terinfeksi, manusia yang mengalami lymphocytic choriomeningitis bisa merasakan gejala sebagai berikut:

  • Demam
  • Tidak enak badan
  • Kehilangan nafsu makan
  • Sakit kepala
  • Muntah.

Apabila infeksi menyebar, lymphocytic choriomeningitis bisa menyebabkan kondisi yang lebih serius seperti meningitis.

Baca juga: Mencegah Tikus Bersarang di Dapur

Ada pun, meningitis merupakan infeksi pada yang melapisi sumsum tulang belakang dan otak manusia.

Penanganan gigitan tikus

Tikus bisa menggigit manusia karena punya gigi depan yang kuat dan dapat mengoyak kulit korbannya.

Jika tikus mengigit, manusia seperti dicubit, tusukan, dan darah bisa keluar.

Baca juga: Mengapa Tikus Rumah Sering Lolos dari Perangkap

Gigitan tikus sebaiknya dibersihkan terlebih dahulu dengan air hangat dan sabun.

Kemudian, keringkan bekas luka dengan handuk dan oleskan antiobiotik dan diperban.

Tidak ada salahnya untuk pergi ke dokter apabila gigitan tikus menyebabkan kondisi yang serius.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber Healthline
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com