Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 22/08/2022, 16:22 WIB

KOMPAS.com - Bagi beberapa wanita, memiliki bulu yang lebat, terutama di area kemaluan atau sekitar vagina membuat rasa kurang nyaman.

Maka, tak heran jika berbagai metode dan layanan yang dapat menghilangkan bulu di sekitar area kemaluan (vagina waxing) tetap memiliki peminatnya tersendiri.

Menurut dokter spesialis kulit, Dr Shilpi Khetarpal, MD, vagina waxing terdiri dari berbagai macam metode, salah satunya adalah brazilian waxing.

Baca juga: 7 Hal yang Harus Dihindari Setelah Melakukan Brazilian Waxing

Brazilian wax adalah salah satu cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan semua atau sebagian besar rambut di area kemaluan.

Jadi Brazilian wax adalah salah satu metode dalam vagina waxing.

Manfaat waxing

Meski terbilang cepat dan efisien, brazilian waxing terasa menyakitkan. Namun demikian, --seperti dijelaskan Khetarpal, ada beberapa manfaat yang bisa diperoleh dari metode ini.

• Iritasi lebih sedikit

Jika kita mempersiapkan diri dengan baik, brazilian waxing mungkin lebih kecil kemungkinannya untuk menyebabkan ruam, benjolan, hingga iritasi.

• Tahan lama

Brazilian waxing akan menarik rambut keluar dari akarnya, sehingga bulu kita tetap halus lebih lama daripada yang kita lakukan dengan pisau cukur.

Pada akhirnya, rambut akan tumbuh kembali, tetapi brazilian waxing dapat membuat bebas rambut selama 3-4 minggu.

• Lebih sedikit rambut dalam jangka panjang

Jika kita melakukan brazilian waxing berulang kali, rambut sering kali mulai tumbuh kembali lebih lembut dan lebih tipis.

Baca juga: Perbedaan Bikini Waxing dan Brazilian Waxing

Seiring waktu, metode ini dapat lebih mudah dan tidak terlalu menyakitkan. Kita pun kemudian bisa pergi lebih lama di antara sesi/jadwal waxing.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke