KOMPAS.com - Tidak ada orangtua yang sempurna. Mereka pasti mempunyai kekurangan dan kelebihan ketika membesarkan anak.
Akan tetapi ketidaksempurnaan orangtua terkadang membawa mereka pada perilaku yang toxic alias beracun.
Hal tersebut membuat anak yang diasuh merasa tidak nyaman, stres, bahkan mengalami depresi.
Sayangnya orangtua yang toxic seringkali tidak menyadari bahwa perilaku mereka menyakiti hati dan pikiran anak.
Alih-alih sadar dan mengubah perilakunya, mereka justru berdalih apa yang mereka lakukan untuk kebaikan anak.
Baca juga: 7 Tanda Toxic Parents, Apakah Kamu Termasuk?
Lalu, apa sih tanda-tanda orangtua yang toxic?
Ilustrasi orangtua marah.
Dilansir dari Health Essentials, psikolog Chivonna Childs, Ph.D memberi penjelasan apa itu orangtua toxic.
Ia menerangkan, orangtua toxic adalah orangtua yang mengutamakan kebutuhan mereka di atas anaknya.
Nah, berkaca dari hal tersebut, Childs membeberkan tujuh tanda orangtua toxic yang wajib diwaspadai anak.
Simak yang berikut ini.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.