Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 02/09/2022, 14:01 WIB
Ryan Sara Pratiwi,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber Byrdie.com

 

7. Rasa sakit

Rasa sakit yang tajam mungkin hanya muncul saat bulu dicabut, tetapi bisa sulit untuk ditangani, terutama di area yang halus. 

Memang, bulu akan ditarik dari akarnya, tetapi ketidaknyamanannya seharusnya hanya sebentar dan dapat ditoleransi jika kita rileks dan di bawah perawatan seorang profesional. 

"Rasa sakit bisa disebabkan oleh kerusakan otot. Sering kali, kita dapat menahan otot dengan kencang dan menggunakan gerakan cepat untuk menarik lilin dari kulit," jelas Gallo.

Baca juga: Shaving vs Waxing, Mana yang Terbaik untuk Kulit?

Cara mengatasinya:

Baik itu pergi ke salon profesional atau menghemat uang dengan melakukan waxing sendiri, kita dapat mencoba meminimalkan rasa sakit dengan mengonsumsi ibuprofen, mengenakan pakaian yang longgar, serta menghindari produk tertentu. 

"Mengonsumsi ibuprofen sebelum waxing akan mengurangi peradangan dan membantu meringankan rasa sakit selama dan sesudahnya," kata Hayag.

"Kenakan pakaian yang longgar untuk mencegah iritasi lebih lanjut di area tersebut," tambah dia.

Halaman:
Sumber Byrdie.com


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com