Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Syafiq Basri Assegaff
Pengamat masalah sosial

Pengamat masalah sosial keagamaan, pengajar di Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR, Jakarta.

Tiga Resep Sehat dan Bahagia hingga Tua

Kompas.com - 05/09/2022, 14:49 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini

Partisipan studi 75 tahun yang paling bahagia saat pensiun adalah yang berusaha mengubah rekan kerja menjadi teman.

Seperti kaum milenial dalam survei yang disebut Waldinger, banyak partisipan kami saat mulai beranjak dewasa (awalnya) sangat yakin bahwa ketenaran, kekayaan, dan pencapaian diri adalah yang mereka butuhkan agar hidup bahagia.

Tetapi itu semua keliru.

"Jadi, apa yang sudah kami pelajari? Pelajaran apa yang kami dapatkan dari puluhan ribu halaman informasi yang telah kami kumpulkan dari kehidupan mereka?"

"Pelajaran yang kami dapat bukanlah tentang kekayaan, ketenaran, atau bekerja lebih keras. Pesan terjelas yang kami dapat dari studi selama 75 tahun ini adalah: hubungan yang baik membuat kita semakin bahagia dan sehat. Titik."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com