Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/09/2022, 13:31 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

 

8. Ganti pakaian

Selain makanan, pemicu biduran bisa berasal dari pakaian ketat yang tidak memungkinkan sirkulasi udara berjalan baik.

Ali juga menyebut kain poliester, sintetis, dan logam mengandung kobalt dapat menyebabkan biduran.

Di sisi lain bahan wol pada pakaian cenderung bergesekan dengan kulit dapat memperburuk biduran.

Supaya tidak terjadi, orang-orang yang rentan biduran sebaiknya memakai katun atau kain yang lembut dan melar.

Baca juga: Pewangi Pakaian dengan Inovasi Baru, Cegah Bau Apek Meski Berkeringat

Apabila biduran sering terjadi di pergelangan kaki atau kaki, hindari juga memakai sepatu atau kaus kaki yang ketat.

9. Pakai sabun tanpa pewangi

Jangan ngira kalau sabun selalu membersihkan kulit. Faktanya, sabun dapat menyebabkan biduran.

Dalam hal ini, sabun yang mengandung pewangi, pelembap, dan sampo bisa memicu biduran.

Solomon menjelaskan bahwa partikel wewangian dari sabun mampu masuk ke dalam saluran pernapasan dan menyebabkan kulit bereaksi.

Selain itu wewangian atay parfun yang mengandung alkohol juga dapat merangsang sistem kekebalan tubuh dan menyebabkan pelepasan histamin.

Kompas TV Anda kembali bersama segmen Sehat di Tengah Pandemi, tempat Anda bertanya seputar kesehatan Anda.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com