Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Urine Berwarna Kuning atau Hijau Cerah? Inilah Penyebabnya

Kompas.com - 21/09/2022, 19:01 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Faktor yang dimaksud adalah infeksi saluran kemih (ISK) karena keberadaan bakteri Pseudomonas.

Clifron menerangkan, ketika ISK terjadi, orang-orang dapat merasakan rasa sakit dan terbakar ketika buang air kecil.

Gejala ISK lainnya yang patut diwaspadai adalah munculnya darah ketika urine keluar.

Ia menyampaikan bahwa ISK bisa didiagnosis melalui tes urin dan antiobiotik dapat diminum untuk membersihkannya.

3. Obat

Obat tertentu bisa menyebabkan urine berwarna hijau bahkan biru, seperti amitriptyline, indometasin pereda nyeri, dan propofol.

Clifton menambahkan, pewarna beberapa tes medis yang melihat fungsi ginjal dan kandung kemih juga dapat mengubah urine menjadi biru.

Apabila perubahan urine mencurigakan dan disertai gejala secara berkelanjutan, ia menyarankan orang-orang untuk berkonsultasi dengan dokter.

Baca juga: Bau Aneh pada Urine, Apa Penyebabnya?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com