Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tutorial Model Rambut Pria Man Bun ala Angga Yunanda

Kompas.com - 03/10/2022, 15:05 WIB
Dinno Baskoro,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Jika ingin tampilan yang seperti Angga Yunanda, ikat rambut simpel dengan gaya kuncir kuda alias ponytail di sekitar belakang kepala.

Kemudian bagian depannya disisir rapi atau bisa dikeluarkan poninya agar tampilannya lebih kasual.

Setelah itu, ikat rambutnya dengan kencang agar rambut tidak mudah terlepas.

4. Variasikan dengan model rambut sesuai keinginan

Beberapa variasi model rambut man bun ada yang menampilkan poni tergerai, atau diikat sempurna ke bagian belakang rambut.

Sementara pada bagian belakangnya juga bisa disimpul berbentuk bun atau hanya ponytail saja.

Coba variasikan bentuk man bun sesuka hati dan padankan dengan busana yang cocok sebelum beraktivitas.

Baca juga: 7 Model Rambut Wanita yang Lagi Tren di Tahun 2022, Mau Coba? 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com