Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/10/2022, 09:42 WIB
Gading Perkasa,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Tips berlatih pilates untuk pria

Cobalah mendaftarkan diri dalam kelas pilates.

Mungkin di kelas tersebut akan ada banyak peserta wanita dibandingkan pria, namun jangan biarkan itu menghalangi tujuan kebugaran kita.

Ketika memulai latihan pilates, ingatlah tiga hal ini:

1. Pilates merupakan latihan menyelaraskan pikiran dan tubuh

Fokus utama dari latihan ini adalah perhatian penuh kita terhadap setiap gerakan.

Penyelarasan yang tepat dan latihan otot inti yang bukan hanya melibatkan otot-otot di bagian luar membutuhkan perhatian penuh dan penyesuaian agar bisa mendapatkan hasil maksimal.

2. Metode pilates cocok untuk siapa saja

Metode pilates didasarkan pada prinsip-prinsip gerakan yang sehat untuk tubuh manusia secara umum.

Baca juga: Pilates Jadi Rahasia Langsing Lisa Blackpink, Ketahui 5 Manfaatnya

Kemungkinan saat berlatih pilates, otot-otot pria cenderung sedikit mengencang di area tertentu seperti pinggul dan paha belakang.

Namun dengan sedikit penyesuaian, latihan ini cocok baik untuk pria maupun wanita.

3. Jangan terpaku pada kekuatan

Peralatan yang digunakan dalam pilates adalah jenis peralatan ketahanan (resistance) yang menantang.

Terkadang, pengaturan yang paling rendah pada peralatan seperti mesin reformer pun bisa terasa sulit dikuasai oleh pemula.

Mesin reformer berbentuk seperti tempat tidur yang dilengkapi rangka di setiap sisi, serta beberapa tali dan pegas.


Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com