Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 01/11/2022, 11:32 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber Healthline

Hasilnya menunjukkan terjadi penurunan yang signifikan secara statistik dalam hal keparahan biduran dari responden yang diuji.

Sampel dari 22 orang yang diteliti juga menunjukkan tingkat histamin dalam darah yang menurun setelah empat minggu membatasi asupan zat ini dalam makanan.

Baca juga: 9 Cara Instan untuk Atasi Biduran yang Wajib Kamu Ketahui

Makanan yang wajib dihindari saat terserang biduran

Supaya biduran tidak semakin parah, ada beberapa makanan yang sebaiknya tidak dikonsumsi.

Berikut ini daftarnya:

  • Bayam, tomat, dan terong
  • Buah-buahan, seperti jeruk, ceri, striberi, nanas, dan pepaya
  • Daging yang diawetkan
  • Ikan kaleng, beku, dan asap -termasuk tuna, teri, dan sarden
  • Keju
  • Yogurt
  • Makanan fermentasi lainnya
  • Makanan cepat saji
  • Bubuk cabai, kayu manis, cengkih, dan cuka
  • Minuman beralkohol
  • Kacang
  • Putih telur
  • Teh
  • Obat antiinflamasi nonsteroid (NSAID), seperti aspirin
  • Antibiotik, seperti isoniazid dan doksisiklin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com