Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 04/11/2022, 12:27 WIB
Anya Dellanita,
Wisnubrata

Tim Redaksi

  • Mengira bulu halus di tangan sebagai makanan

Jika kita memiliki tangan yang berbulu, tidak aneh jika ikan guppy tertarik untuk menggigitnya.

Pasalnya, bulu-bulu halus di tangan kita terlihat mirip dengan tanaman dan serat-serat di habitat alami guppy.

Biasanya, tanaman di habitat alami ikan guppy ini akan menyembunyikan makanan yang disukainya.

Jadi, tidak perlu kaget jika ikan-ikan yang kita pelihara mendadak mengelilingi dan mulai menggigiti jari kita, ya. Ikan kesayangan kita hanya ingin mencari makanan.

Lalu di sisi lain, The Guppy Expert mengatakan bahwa gigitan ikan guppy ini bukanlah hal buruk.

Sebab artinya, ikan guppy merasa nyaman di akuarium yang kita sediakan, serta merasa cukup aman hingga bisa mendekati dan menggigiti jari kita.

Baca juga: 7 Masalah Umum saat Memelihara Ikan Guppy

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com