Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Perawatan Kulit Wajah untuk Cegah Penuaan di Usia 30-an

Kompas.com - 08/11/2022, 18:51 WIB
Sekar Langit Nariswari

Penulis

Kandungannya juga berguna untuk mengembalikan elastisitas kulit dengan mengaktifkan elastin dan kolagen sehingga lebih sehat, bercahaya dan bebas jerawat.

Baca juga: Kolagen Menurun Seiring Bertambahnya Usia, Apa Dampaknya?

Eksfoliasi secara rutin

Eksfoliasi penting untuk mengangkat sel-sel kulit mati sehingga wajah tetap cerah meski usia bertambah.

Untuk rutinitas ini, gunakan peel serum dengan glycolic acid dan snail mucin yang terkonsentrasi seperti Resurfacing Night Peel Serum.

Produk dari NUME-Lab Switzerland Indonesia ini dapat menyegarkan lapisan kulit, mengurangi noda hitam, meminimalisir komedo dan menstimulasi sel fibroblasts yang memproduksi kolagen untuk membantu menjaga kekencangan kulit.

Terdapat kandungan 10 persen alpha hydroxy acid (AHA) yang membantu memperbaiki tekstur pada kulit sehingga lebih halus, cerah dan segar.

Baca juga: Mengenal AHA, BHA, dan PHA pada Produk Skincare

Namun dianjurkan untuk mengaplikasikan serum hanya pada malam hari dengan jarak dua kali seminggu untuk memaksimalkan kegunaannya.

"Sebagai minimalist skincare brand, NUME-Lab berupaya memenuhi kebutuhan pengguna kami dengan menghadirkan Regenerating Trio Set," kata Direktur NUME-Lab Switzerland Indonesia, Ria Renata, dalam rilis yang diterima Kompas.com.

"Menggunakan bahan-bahan alami, set produk ini mampu meregenerasi dan mendorong kolagen dalam sel-sel kulit sehingga akan memberikan hasil maksimal dalam waktu yang lama.”

NUME-Lab Switzerland Indonesia sendiri menawarkan diskon hingga 50 persen pada tanggal 11 November 2022 untuk pembelian via tokopedia maupun shopee.

Baca juga: 5 Gaya Hidup Ini Rupanya Dapat Mempercepat Proses Penuaan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com