Bila perlu pertimbangkan pula untuk menggunakan pelumas tambahan, agar pada saat digunakan kondom tidak mudah robek dan sesi bercinta pun semakin terasa nyaman.
Jika semua tips di atas sudah diterapkan. Jangan lupa simpan kondom dengan benar setelah membelinya.
Hindari menyimpan kondom di dalam dompet, karena itu bisa membuat kemasannya mudah terjepit dan bocor.
Hindari pula meletakkannya di bawah paparan sinar matahari, karena suhu panas bisa merusak kualitas kondom tersebut.
Baca juga: Ada Sejak Ribuan Tahun Lalu, Tengok Kondom dari Masa ke Masa
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.