KOMPAS.com - Dieffenbachia alias daun bahagia atau “blanceng” adalah salah satu tanaman hias tropis populer yang biasanya ditanam dalam ruangan.
Tanaman ini memiliki ciri khas berupa daun meruncing yang dihiasi kombinasi warna hijau, krem, dan putih.
Karena keindahannya itu, tak mengherankan bila banyak orang yang menyukai dan ingin memperbanyak dieffenbachia.
Namun, bagaimana caara memperbanyak tanaman dieffenbachia?
Dilansir dari The Spruce, sebenarnya, ada tiga cara mudah untuk memperbanyak tanaman dieffenbachia, yaitu dengan pemisahan akar, stek ujung, dan stek batang.
Berikut penjelasannya.
Saat melakukan repotting (penggantian pot), akar dari dieffenbachia bisa dibagi dan ditanam di pot berbeda.
Jika memilih cara ini, pastikan untuk tidak merusak sistem akar tanaman induk dalam prosesnya, dan gunakan alat yang sudah disterilkan untuk menghindari penyebaran penyakit.
Selain pembagian akar, dieffenbachia juga bisa diperbanyak dengan cara stek ujung.
Berikut cara melakukannya
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.