KOMPAS.com - Sejumlah makanan sehat diprediksi akan menjadi tren sepanjang tahun 2023.
Menurut pakar, tren yang satu ini masih berkaitan dengan kondisi masyarakat selama pandemi Covid-19 melanda di seluruh dunia beberapa tahun belakangan.
Hal itu pun turut berkontribusi pada perubahan gaya hidup baru yang banyak diterapkan masyarakat di seluruh dunia.
Secara sadar banyak masyarakat yang semakin memprioritaskan mengonsumsi makanan demi memiliki tubuh yang sehat.
Baca juga: 4 Jenis Makanan Sehat tapi Tidak Bersahabat untuk Penderita Asam Urat
Kepedulian masyarakat yang semakin tinggi soal kesehatan membuat berbagai tren makanan sehat terus bermunculan.
Sepanjang tahun 2023, setidaknya ada delapan jenis makanan sehat yang diprediksi para pakar akan menjadi tren atau kita akan mudah menemui dan menikmatinya.
Berikut deretan makanan sehat yang akan menjadi tren di tahun 2023 seperti yang dikatakan pakar nutrisi Bonnie Taub-Dix, RDN, sekaligus penulis buku "Read It Before You Eat It: Taking You from Label to Table", dan Kelly Kennedy, RDN, staf ahli diet dari Everyday Health.
Kemungkinan besar, kita akan semakin banyak melihat olahan atau makanan berbasis tanaman alias plant based.
Sebuah laporan di Progressive Grocer mengatakan, 27 persen belakangan ini mengonsumsi lebih sedikit daging.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.