Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/01/2023, 06:31 WIB
Gading Perkasa,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Personel grup K-pop BTS, Jin menyelesaikan wajib militer selama lima minggu. Ia memulai wajib militer pada 13 Desember lalu.

Seperti dilaporkan BBC, pria berusia 30 tahun itu memasuki pusat pelatihan Angkatan Darat di Yeoncheon, sekitar 60 kilometer dari ibu kota Korsel, Seoul.

Setelah mengikuti pelatihan dinas militer dasar, Jin membagikan foto-foto dirinya memakai seragam militer di aplikasi komunitas penggemar Weverse.

"Saya bersenang-senang. Saya mengunggah foto ini dengan izin dari militer," tulis anggota BTS itu.

"Prajurit, tetaplah bahagia dan tetaplah sehat."

Akan ditempatkan di dekat perbatasan Korea Utara

Pria bernama asli Kim Seok-jin ini menjalani pelatihan militer selama lima minggu di kamp pelatihan bersama 200 orang lainnya.

Setelah itu, ia akan ditugaskan di sebuah unit di dekat perbatasan Korea Utara.

Dia akan mengikuti pelatihan 18 bulan dengan Angkatan Darat Korea Selatan.

Guna mengantisipasi penggemar yang membludak selama proses pendaftaran Jin di militer, label BTS Big Hit Music meminta penggemar untuk menjauh dari kamp pelatihan.

"Kami meminta Anda menyimpan kata-kata dukungan dan perpisahan yang menghangatkan di hati Anda," demikian bunyi pernyataan label tersebut.

Seperti dilaporkan Yonhap News, sebanyak 300 personel militer ditempatkan --termasuk polisi, tenaga medis, dan otoritas lokal-- dalam kondisi siaga untuk mengantisipasi berkumpulnya jurnalis dan penggemar.

Menurut Associated Press, sekitar 20-30 fans sudah tiba di kamp pelatihan pada hari pendaftaran Jin.

Potong rambut sehari sebelum wajib militer

Sehari sebelum memulai wajib militer, Jin mengunggah foto dirinya yang menunjukkan gaya rambut militer platform Weverse.

"Ini (gaya rambut) lebih lucu daripada yang saya duga," sebutnya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Tempat Sewa Baju Pengantin Adat di Jakarta, di Mana Saja?

Tempat Sewa Baju Pengantin Adat di Jakarta, di Mana Saja?

Look Good
Sederat Karya Mendiang Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo

Sederat Karya Mendiang Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo

Feel Good
3 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Fitting Baju Pengantin Adat Batak

3 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Fitting Baju Pengantin Adat Batak

Look Good
Jarang Beli, Rania Yamin Lebih Sering Pakai Baju Eyang

Jarang Beli, Rania Yamin Lebih Sering Pakai Baju Eyang

Look Good
Pendiri Mustika Ratu Meninggal Dunia, Ketahui 6 Fakta Mooryati Soedibyo Sang 'Empu Jamu'

Pendiri Mustika Ratu Meninggal Dunia, Ketahui 6 Fakta Mooryati Soedibyo Sang 'Empu Jamu'

Feel Good
Pendiri Mustika Ratu Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun, Ini Sederet Kiprahnya

Pendiri Mustika Ratu Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun, Ini Sederet Kiprahnya

Feel Good
Tips dan Cara Tepat Menyimpan Baju Pengantin di Rumah

Tips dan Cara Tepat Menyimpan Baju Pengantin di Rumah

Look Good
Zodiak yang Paling Setia dalam Hubungan dan Pertemanan, Apa Saja?

Zodiak yang Paling Setia dalam Hubungan dan Pertemanan, Apa Saja?

Feel Good
Awas, Terlalu Lama Main Gawai Picu Tantrum pada Anak

Awas, Terlalu Lama Main Gawai Picu Tantrum pada Anak

Feel Good
Viral Bayi Meninggal Setelah Dipijat Nenek, Begini Cara Menolak Saran Pengasuhan Orang Terdekat 

Viral Bayi Meninggal Setelah Dipijat Nenek, Begini Cara Menolak Saran Pengasuhan Orang Terdekat 

Tanya Pakar - Parenting
Ada Tempat Bikin Baju Pengantin Batak di Jakarta, Apa Warna Terfavorit?

Ada Tempat Bikin Baju Pengantin Batak di Jakarta, Apa Warna Terfavorit?

Look Good
Cerita Para Atlet Disabilitas, Tetap Semangat di Tengah Keterbatasan

Cerita Para Atlet Disabilitas, Tetap Semangat di Tengah Keterbatasan

Feel Good
Sering Disepelekan, Ini 6 Kebiasaan yang Menurunkan Fungsi Otak

Sering Disepelekan, Ini 6 Kebiasaan yang Menurunkan Fungsi Otak

Feel Good
9 Kebiasaan Sederhana yang Membuat Otak Cerdas dan Pintar

9 Kebiasaan Sederhana yang Membuat Otak Cerdas dan Pintar

Feel Good
6 Jenis Kain yang Berbahaya bagi Bayi, Ketahui Risikonya 

6 Jenis Kain yang Berbahaya bagi Bayi, Ketahui Risikonya 

Feel Good
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com