Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 24/01/2023, 16:47 WIB
Ryan Sara Pratiwi,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Salicylic acid (BHA)

Salicylic acid merupakan asam yang menargetkan jerawat melalui pengelupasan kulit.

"Bahan ini akan membantu mempercepat pergantian sel dan juga dapat mengurangi pembengkakan, serta kemerahan," kata dokter spesialis kulit dan pendiri Wellness Dermatology di Birmingham, Ala, Dr Corey L. Hartman, MD.

• Kapan mengaplikasikan salicylic acid: Salicylic acid dapat diaplikasikan selama rutinitas skincare pagi dan malam hari.

• Berapa banyak yang harus diaplikasikan: Seukuran kacang polong, atau untuk mengobati jerawat dengan ukuran seukuran kepala peniti.

• Waktu pemakaian yang rutin: Oleskan salicylic acid setelah membersihkan wajah.

"Tunggu untuk mengoleskan pelembap hingga salicylic acid benar-benar kering di kulit, yang biasanya membutuhkan waktu sekitar lima hingga 10 menit," kata Hartman.

• Frekuensi pemakaian yang ideal: Salicylic acid dapat diaplikasikan setiap hari, karena merupakan bahan aktif yang lebih lembut.

Benzoyl peroxide

Benzoyl peroxide adalah antiinflamasi yang menargetkan jerawat ringan hingga sedang.

Bahan ini bekerja dengan membunuh bakteri p.acnes yang bertanggung jawab atas jerawat.

"Benzoyl peroxide juga membantu mencegah jerawat dengan mengelupas kulit dan dapat membantu meminimalkan kemerahan, serta peradangan," terang Hartman.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com