Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Saat Kencan Pertama

Kompas.com - 17/02/2023, 06:01 WIB
Anya Dellanita,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Sumber yahoo.com

Jadi, sebaiknya tinggalkan masa lalu dan fokuslah pada apa yang ada di depan kita.

Baca juga: 5 Topik Tak Menarik yang Bisa Gagalkan Kencan Pertama

Jangan bagikan kenangan buruk kita

Meski menceritakan pengalaman buruk nampak menyenangkan, sebenarnya ini kurang baik karena membuat kita jadi membicarakan orang lain dengan nada negatif.

Jadi jika kita ingin mengenang sesuatu, akan lebih baik bila itu merefleksikan diri kita, bukan orang lain.

Jangan membatalkan atau menunda kencan secara mendadak

Membatalkan kencan bukanlah etika kencan yang baik, terutama jika kita tidak memberitahukan alasannya.

“Lalu jika terlambat, beritahu teman kencan sebelum waktu kita bertemu, bukan setelah terlambat,” ujar Ettin.

Namun jika sebaliknya, dan kita tidak yakin apakah pasangan bisa datang, sebaiknya segera konfirmasi dan hubungi pasangan.

Ettin juga menyarankan, sebaiknya hubungi pasangan maksimal satu hari sebelum hari kencan untuk mendapatkan konfirmasi.

Baca juga: Mau Kencan Pertama Sukses? Hindari 6 Kesalahan Ini

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber yahoo.com


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com