Ini adalah desain Air Jordan pertama Hatfield, dibuat dengan sentuhan putih dan abu-abu.
Komponen yang menonjol terdapat pada panel abu-abu bermotif kulit gajah di tumit dan ujung kaki (toe box).
Untuk pertama kalinya pula, logo Jumpman diperkenalkan pada sepatu ini.
Baca juga: Air Jordan 1 Bertanda Tangan Michael Jordan Dijual Seharga Rp 13 M
5. Air Jordan 13 (1997)
Dikenakan oleh MJ di antara tahun 1997-1998, Air Jordan 13 adalah AJ terakhir sang pemain di Chicago Bulls.
Terinspirasi dari macan kumbang dan julukan Jordan "black cat", sepatu ini memiliki outsole menyerupai cakar macan kumbang dengan detail mata holografik di bagian ankle.
Sepatu tersebut diperlihatkan dalam film dokumenter Netflix, The Last Dance.
Aktor kawakan Hollywood, Denzel Washington juga memakai sepatu ini dalam film He Got Game, yang kian meningkatkan pamor Air Jordan 13.
Baca juga: Air Jordan 1 Chicago Michael Jordan Terjual Rp 6,1 Miliar
6. Air Jordan 7 (1992)
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.