Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 24/02/2023, 14:02 WIB

KOMPAS.com - Hidup melajang bukan berarti seseorang tidak mampu mencari pasangan.

Bisa saja itu adalah keputusan yang diambil dengan berbagai pertimbangan, termasuk demi mendapatkan manfaatnya.

Penelitian terbaru membuktikan, orang yang hidup melajang rupanya mendapatkan sejumlah manfaat mental maupun fisik.

Baca juga: Memandang Status Lajang sebagai Anugerah, Bukan Kutukan

Manfaat hidup melajang untuk kesehatan fisik dan mental

Psikoterapis asal Savannah, AS, Anna Jackson mengatakan ada perbedaan besar antara kesepian dan kesendirian, dan yang satu belum tentu berhubungan dengan yang lain.

"Banyak orang secara tidak sengaja akhirnya mendefinisikan diri mereka sendiri dan harga diri mereka melalui hubungan romantis mereka," ujarnya.

Baca juga: Sering Mendengarkan Teman Curhat Menyebabkan Anda Masih Single

Bonnie Scott, terapis profesional asal Texas mengatakan para lajang membuat semua keputusannya sendiri, yang menghasilkan lebih banyak kebebasan dan kemampuan yang lebih baik untuk menyeimbangkan tanggung jawab.

"Pada banyak tingkatan, ada manfaat kesehatan mental dari perasaan bebas untuk mengarahkan hidup Anda. Itu memberdayakan," katanya.

"Dan dalam banyak hal, cara hidup yang jauh lebih mudah daripada orang yang tidak lajang."

Berikut adalah berbagai manfaat hidup melajang untuk fisik maupun mental, dikutip dari Insider:

Memberi ruang untuk berpikir

Jackson mengatakan hidup melajang membuat kita bisa fokus pada apa yang benar-benar diinginkan, tanpa pengaruh eksternal dari pasangan.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com