Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 04/11/2022, 15:01 WIB
Anya Dellanita,
Wisnubrata

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Anak kucing memang dilahirkan dengan mata biru.

Terkadang, warna mata itu akan bertahan hingga dewasa. Namun umumnya, lama kelamaan warna mata itu akan berubah karena terjadinya proses produksi melanin.

Karena itu, jarang ada kucing dewasa bermata biru.

Kendati demikian, mata biru pada kucing dewasa bisa ditemukan pada ras kucing dengan gen tertentu, yang biasanya merupakan kucing berbulu pointed (kucing dengan ujung telinga berwarna lebih gelap dari bulunya).

Pada beberapa ras kucing, produksi pigmen di iris matanya tidak terjadi, membuat matanya terlihat berwarna biru saat ada terkena cahaya.

Baca juga: 5 Ras Kucing Mungil yang Menggemaskan

Ras kucing bermata biru

Berikut ini, ada tujuh ras kucing yang akan selalu memiliki mata biru saat dewasa, seperti dilansir dari The Spruce Pets

  • Balinese

Ilustrasi rasa kucing Balinese. SHUTTERSTOCK/LENIKOVALEVA Ilustrasi rasa kucing Balinese.
Balinese adalah ras kucing berpola pointed yang akan selalu memiliki mata biru.

Selain karena mata birunya, kucing Balinese dikenal akan bulu panjangnya yang merupakan hasil dari mutasi genetik saat membiakkannya dari kucing Siam.

Menariknya, kucing berukuran medium ini bukan hanya memiliki wajah yang cantik, tapi juga sifat yang penyayang dan cerdas, membuatnya cocok menjadi hewan perliharaan setiap keluarga.

  • Birman

Kucing BirmanOmar Ramadan Kucing Birman
Kucing berpola pointed dan bermata biru lainnya adalah Birman.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com