Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/01/2023, 08:22 WIB
|
Editor Wisnubrata

KOMPAS.com - Setiap orang pasti pernah mengalami overthinking atau berpikir secara berlebihan, tak terkecuali penyanyi ternama Pradikta Wicaksono atau Dikta.

Pria berusia 37 tahun itu mengaku banyak hal yang membuatnya overthinking, terutama dalam urusan pekerjaan.

Menurut dia, overthinking yang dialami biasanya muncul akibat overwork atau bekerja secara berlebihan.

Ini kemudian bisa menyebabkan over screentime atau penggunaan gadget berlebihan, yang pada akhirnya membuat dia cukup merasa stres dan jenuh terhadap rutinitas sehari-hari.

"Saya selalu mengalami ketiganya, karena itu satu kesatuan," terangnya saat acara konferensi pers Bintang Crystal Chill Museuum di M Bloc Space Jakarta, Jumat (20/1/2/23).

"Pertama dari overwork, setelah itu ke overthinking, kemudian over screentime."

"Kalau sudah di fase seperti itu, saya biasanya akan mengambil waktu jeda atau istirahat dari semuanya," ujar dia.

Baca juga: Overthinking Bukan Penyakit Mental, Pahami Cara Mengatasinya

Cara sederhana mengatasi overthinking ala DIkta

Ada pun salah satu cara yang sering kali digunakan Dikta untuk mengatasi overthinking akibat overwork adalah dengan bermain bersama kucing peliharaannya.

Seperti yang dilihat dari akun Instagram pribadinya, Dikta memang kerap terlihat membagikan momen kebersamaannya dengan sang kucing kesayangan yang diberi nama mas Jimbon.

"Saya suka bersantai dan bermain dengan kucing peliharaan saya di rumah," kata Dikta.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com