Bahan: 200 gr udang, kupas, kerat badannya, sisakan ekor 100 gr cumi, potong 4x4 cm, kerat-kerat 1 ½ lt air 2 sdm air jeruk lemon 5 bh asam kandis 2 btg daun bawang, potong 50 gr wortel 1 ½ sdm garam 1 ½ sdt gula pasir 1 sdm minyak
Bumbu halus: 12 btr bawang merah 6 siung bawang putih 6 btr kemiri 3 cm jahe 5 bh cabai merah 1 ½ sdt ebi, sangrai 2 sdt kari bubuk 2 cm kunyit, bakar ½ sdt terasi, bakar 2 btg serai, memarkan
Pelengkap: 750 gr kwetiau basah 3 btr telur tebus, potong 4
Cara membuat: 1. Tumis bumbu halus dan asam kandis sampai harum. Masukkan udang dan cumi. Aduk sampai berubah warna. Masukkan air, garam, dan gula. Masak sampai mendidih. 2. Masukkan wortel, daun bawang, dan air jeruk lemon. Aduk rata. Angkat. 3. Sajikan kwetiau dengan siraman kuah. Beri potongan telur rebus.
Untuk 6 porsi
Resep: Dahrani Putri Uji Dapur: Dewi Penata Saji: Sindhunata
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.