Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aktivitas Fisik Menyenangkan Bersama Keluarga

Kompas.com - 02/11/2010, 18:46 WIB

Latihan ini merupakan kombinasi aerobik dan melatih konsentrasi dengan cara menyenangkan. Tunggu saja ledakan tawa dari anak-anak Anda saat berusaha tos tetapi meleset. Meski sederhana, gerakan ini cukup sulit saat dipraktikkan.

Lomba jalan cepat
Anak-anak senang berlomba. Buatlah perlombaan jalan cepat, antara ayah atau ibu dan anak-anak. Lihat bagaimana anak-anak bersemangat mengejar langkah kaki orang dewasa yang jauh lebih panjang darinya.

Akhiri dengan pemanasan
Lakukan pemanasan dengan berjalan kaki untuk mengakhiri olahraga bersama keluarga.

"Aktivitas fisik yang menyenangkan seperti ini tak hanya menyehatkan, tetapi juga memberikan pengalaman dan kenangan berharga bagi anak-anak," kata Roger, yang menyarankan agar keluarga menjalani latihan ini tiga kali dalam seminggu. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com