Pada saat yang sama, olahraga memicu otak melepaskan endorfin. Neurokimia ini dapat meningkatkan suasana hati dan perasaan sehat secara keseluruhan.
Jika kita tidak bisa keluar, lakukan latihan kekuatan di rumah dengan memanfaatkan berat badan atau dumbel dan alat daya tahan lainnya.
Kita juga dapat menyusun rutinitas dengan berfokus pada beberapa latihan dasar yang efektif, seperti push up, squat, burpee, lunge, dan plank.
Baca juga: 3 Jenis Bahan Makanan Penting Selama Isolasi di Rumah
Ada banyak opsi latihan online di YouTube serta aplikasi latihan untuk diunduh, jika kita membutuhkan program latihan yang lebih terstruktur.
Tidak setiap waktu yang kita habiskan di rumah wajib direncanakan. Cari waktu untuk beristirahat dan bersantai.
Mindfulness, bernapas secara mendalam dan latihan relaksasi dapat menjaga kesehatan emosional serta menyeimbangkan perasaan isolasi atau frustasi.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.