Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bukan Cuma Kurang Tidur, Ini 5 Penyebab Muncul Lingkaran Hitam di Mata

Kompas.com - 10/12/2020, 07:53 WIB
Maria Adeline Tiara Putri,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Sumber asiaone

4. Penggunaan krim mata

Krim mata mungkin bisa membantu mengatasi lingkaran hitam. Tapi pilih krim mata yang mengandung vitamin K, asam hialuronat, dan peptida.

Vitamin K dapat memperkuat dan mengencangkan kulit halus di sekitar area mata. Asam hialuronat dapat melembapkan, menghilangkan garis-garis halus, serta mengatasi kulit kering.

Sedangkan peptida dapat memperkuat, mengencangkan, dan menghaluskan kulit.

Cari juga krim mata yang mengandung kafein, vitamin C dan K, ginseng, serta peptida.

Bahan-bahan ini membantu memerangi lingkaran hitam sekaligus meningkatkan sirkulasi mikro dan mencerahkan area bawah mata.

Baca juga: Yuk, Lenyapkan Kantung dan Lingkaran Hitam di Mata

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com