Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Bercinta agar Kondom yang Dipakai Tidak Mudah Rusak

Kompas.com - 02/02/2023, 14:14 WIB
Dinno Baskoro,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Sumber Healthline

4. Jangan pernah memakai dua kondom sekaligus

Tidak ada manfaat apapun ketika memakai kondom berlapis. Kondom hanya perlu dipakai satu saja dan sebaiknya langsung dibuang setelah digunakan.

Penggunaan kondom berlapis itu bisa memungkinkan kondom mengalami kerusakan akibat gesekan antara lateks dengan lateks.

5. Lupa pakai pelumas

Efektivitas kondom bisa berkurang atau bahkan kondomnya rusak jika lupa memakai pelumas saat bercinta.

Meski biasanya kondom sudah dilengkapi dengan pelumas khusus di setiap kemasan, tapi tidak menutup kemungkinan jika saat bercinta pasangan mengalami kekurangan pelumas.

Akibatnya gesekan saat penetrasi menjadi lebih kesat atau kasar dan mengakibatkan kondomnya rusak.

Masih berkaitan dengan pelumas, sebaiknya pelumas yang digunakan juga tepat sesuai dengan bahan kondom.

Misalnya pelumas berbahan air sangat cocok untuk segala jenis kondom dan hindari pelumas berbahan dasar minyak.

Sebab pelumas berbahan dasar minyak ini bisa melemahkan kekuatan kondom dan membuatnya mudah robek.

Baca juga: Cegah Penularan PMS, Anak Muda di Perancis Dapat Kondom Gratis

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com