Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ingin Segera Punya Momongan? Perhatikan Asupan Makanan Ini...

Kompas.com - 09/05/2018, 22:00 WIB
Ariska Puspita Anggraini,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Susu, kedelai, alkohol dan kafein, juga mampu menghambat kesuburan.

Bagi pria, sangat penting untuk menjaga tingkat antioksidan. Inilah mengapa, buah berry, sitrus, cokelat hitam adalah makanan yang disarankan untuk mereka.

Sementara itu, peneliti tidak menyarankan konsumsi daging merah dan ikan yang telah terpapar polusi lingkungan.

Meskipun perlu penelitian untuk menentukan tingkat polusi, namun tetap saja mengkhawatirkan.

Namun, periset mengatakan jika hasil riset ini tak dapat dijadikan pedoman pasti karena perlu lebih banyak penelitian untuk memastikannya.

Bagaimanan pun, menerapkan pola makan sehat dan diet seimbang adalah cara terbaik untuk segera mendapat momongan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com