"Jujur, melelahkan untuk menjadi sesuatu yang bukan diri kita lagi. Saya akhirnya lebih menerima dan semua wanita itu cantik di setiap usia dengan gayanya masing-masing," terang dia.
"Saya sekarang merasa jauh lebih nyaman. Sepertinya saya melepas topeng atau semacamnya," imbuh dia.
Adapun Cher sebelumnya juga pernah terbuka kepada The Guardian tentang pendapatnya yang tidak menyukai proses penuaan.
"Saya tidak menyukainya. Wanita mana pun yang jujur akan mengatakan, penuaan tidak menyenangkan," ungkap dia.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.