Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 13/09/2023, 08:00 WIB
Putri Aulia,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bibir adalah salah satu bagian wajah yang sering kali terabaikan dalam rutinitas perawatan kecantikan.

Namun, bibir yang sehat tidak hanya penting untuk penampilan, tetapi juga untuk kenyamanan dan kesehatan secara keseluruhan.

Kita mungkin tidak menyadari seberapa lembutnya bibir, dan betapa rentannya bagian ini terhadap perubahan lingkungan.

Kelembapan yang cukup adalah kunci untuk menjaga bibir tetap sehat dan nyaman sepanjang hari.

Baca juga: Bolehkah Bayi Memakai Lip Balm untuk Atasi Bibir Pecah-pecah?

Untuk itu, Dear Me Beauty meluncurkan koleksi terbarunya, Hypergloss Lip Balm.

Ini adalah adalah produk yang memadukan perawatan bibir dan warna yang pigmented dalam satu paket.

Hal ini guna memastikan bibir tetap lembap, bersinar, dan sehat.

Berbeda dengan lip balm lainnya, Hypergloss Lip Balm diklaim tidak hanya memberikan kelembapan, tetapi juga menghasilkan warna yang tahan lama.

Produk ini memiliki aroma buah segar, tekstur lembut yang seperti butter, dan formula yang diperkaya dengan 86 persen minyak pelembap.

Lalu terkandung pula tiga jenis peptide, yakni hyaluronic acid, cocoa butter, dan shea butter.

Baca juga: 9 Tips Menjaga Bibir Tetap Lembut dan Kenyal

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com